Sekolah di Pelalawan Tunda Pelaksanaan Belajar  Tatap Muka. Ini Penjelasannya

Rabu, 14 Juli 2021 05:35 Pembelajaran tatap muka Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pelalawan pembelajaran tatap muka terbatas (PTMT) Bupati Pelalawan, H Zukri berita Pelalawan hari ini
Sekolah di Pelalawan Tunda Pelaksanaan Belajar  Tatap Muka. Ini Penjelasannya
Sekolah di Pelalawan Tunda Pelaksanaan Belajar  Tatap Muka. Ini Penjelasannya

Selain itu, Disdikbud juga mendapat masukan dari mendapat masukan dari berbagai pihak terkait rencana belajar tatap muka terbatas dalam kondisi pandemi ini.

 

Alhasil diambil keputusan untuk membatalkan rencana awal dan kembali ke sistem pembelajaran daring dan luring.

 

"Kita menerima masukan dari berbagai pihak. Disamping itu kita tidak ingin mengambil resiko juga, situasi Covid-19 saat ini," katanya.

 

Pihaknya telah menyurati kembali seluruh sekolah agar membatalkan rencana belajar tatap muka yang sempat disebar pada akhir pekan lalu.

 

Bagi sekolah yang berada pada wilayah jaringan internet yang lancar, bisa melakukan pembelajaran daring.

Sedangkan sekolah yang sinyalnya kurang lancar diizinkan dengan belajar luring.

 

"Keputusan ini untuk kebaikan bersama dan kami harapkan semua pihak bisa memakluminya," jelas Martias.

 

Berita Terkait