Tips Bikin Iklan Produk dengan Instagram Ads Simak 8 Poin Ini

Senin, 18 September 2023 06:56 YUKBIZ.COM tips bisnis strategi bisnis
Tips Bikin Iklan Produk dengan Instagram Ads Simak 8 Poin Ini
Tips Bikin Iklan Produk dengan Instagram Ads Simak 8 Poin Ini
ILUSTRASI
YUKBIZ.COM - Instagram menjadi salah satu media sosial yang populer untuk dimanfaatkan dalam berbisnis.
Platform media sosial satu ini telah dilengkapi dengan berbagai fitur yang bukan hanya mudah digunakan tapi juga menarik.
Mulai dari feed, highlights, story hingga reels. Semua fitur tersebut bisa dioptimalkan untuk mendukung strategi pemasaran digital.
Seperti membantu dalam meningkatkan brand awareness, promosi dan lain sebagainya.
Untuk mendukung strategi digital marketing yang dijalankan, Instagram punya fitur ads yang bisa dioptimalkan.
Cara kerja dari fitur Instagram Ads ini adalah dengan melakukan pencocokan antara target audiens dan kata kunci yang dibidik.
Pemilihan kata kunci yang tepat sesuai niche bisnis akan sangat membantu mengoptimalkan strategi pemasaran.
Tertarik menggunakan Instagram ads untuk bisnis tapi galau karena belum tahu caranya?
Yuk, simak cara mudah beriklan dengan Instagram Ads selengkapnya dalam ulasan dari Cermati.com berikut ini :
1. Kenali Produk dan Buat Perencanaan Iklan yang Sesuai
Sebelum mulai menerapkan strategi promosi produk, hal pertama yang perlu dilakukan adalah mengenal produk yang akan ingin dipromosikan.

Berita Terkait