Dampak Sertifikasi RSPO Bagi Petani Sawit Swadaya

Rabu, 17 Mei 2023 07:19 sertifikat RSPO harga sawit Inhul harga sawit kelapa sawit Riau
Dampak Sertifikasi RSPO Bagi Petani Sawit Swadaya
Dampak Sertifikasi RSPO Bagi Petani Sawit Swadaya

Tidak hanya itu, pada tahun yang sama juga keluar SK dari Dinas Perkebunan Indragiri Hulu bahwa total luas lahan 576 hektare milik poktan di asosiasi itu, berstatus HPL atau hak pengelolaan. 

"Dengan berbagai tahapan dan perjuangan itu, pada akhirnya kami dari Asosiasi Anugrah dengan anggota 302 petani dari 19 poktan, dan luas lahan kebun 576 hektare, pada Februari 2023 lalu telah mengikuti proses sertifikasi RSPO, ada sebanyak 238 petani yang lolos memenuhi syarat tersebut dan kini tinggal menunggu hasil audit serta penerbitan sertifikatnya," pungkasnya. (Bisnis.com)

BACA JUGA: Lowongan Kerja LPDP S1 dan S2 Fresh Graduate Berbagai Jurusan untuk Mei 2023 

BACA JUGA: Tips Meraih Sukese Sebelum Usia 30 Tahun, Simple Ternyata

Berita Terkait