Vending Machine Terobosan UMKM Untuk Tingkatkan Omset. Apa itu? Ini Penjelasan Menteri Teten

Sabtu, 04 Juni 2022 06:46 Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki omset UMKM Vending Machine
Vending Machine Terobosan UMKM Untuk Tingkatkan Omset. Apa itu? Ini Penjelasan Menteri Teten
Vending Machine Terobosan UMKM Untuk Tingkatkan Omset. Apa itu? Ini Penjelasan Menteri Teten

 Ilustrasi foto Menteri Teten Masduki

YUKBIZ.COM, JAKARTA  - Ada cara istimewa untuk menaikkan omset jualan UMKM Hal itu itegaskan Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki.

Teten menilai vending machine bisa memperluas pemasaran, promosi, dan distribusi produk produk Usaha Mikro Menengah Kecil (UMKM) dengan lebih efisien secara omnichannel.

Dengan adanya Vending Machine UMKM ini, Teten optimistis tahun ini dapat menjadi tahun kebangkitan UMKM dan ekonomi Indonesia.

BACA JUGA:

Kuncie dan Google Luncurkan Modul Pembelajaran Online UMKM

Ajang Formula E Jakarta Hadirkan 120 UMKM

Salah satunya seperti langkah kolaborasi Blibli bersama JumpStart untuk meluncurkan vending machine cerdas pertama di Indonesia yang khusus menjual produk UMKM.

Pelanggan bisa menikmati pengalaman baru dalam membeli produk-produk lokal terbaik yang lebih mudah dengan mengunjungi unit-unit vending machine cerdas yang berada di Grand Indonesia, Jakarta.

Teten menegaskan, hal yang dilakukan oleh Blibli dengan Jumpstart merupakan terobosan yang sangat tepat dilakukan untuk mendukung UMKM Indonesia.

"Saya kira ini mengombinasikan market offline dan online dengan vending machine. Ini terobosan untuk meningkatkan omzet UMKM. Dengan ini produk UMKM mudah diakses di mana saja dan oleh siapa saja," kata Teten dalam siaran pers yang diterima Kompas.com.

Lebih lanjut, Teten menegaskan bahwa saat ini produk UMKM memiliki kualitas yang baik dan keren. 

BACA JUGA:

Berita Terkait