Tips Berkendara Mobil, Cara Pilih BBM yang Paling Cocok Saat Pemakaian Dalam Kota

Senin, 16 Januari 2023 04:44 tips berkendara mobil baru harga BBM di Riau
Tips Berkendara Mobil, Cara Pilih BBM yang Paling Cocok Saat Pemakaian Dalam Kota
Tips Berkendara Mobil, Cara Pilih BBM yang Paling Cocok Saat Pemakaian Dalam Kota

Dia mengatakan kemacetan dan lampu merah memang sangat berpengaruh terhadap konsumsi bahan bakar pada mobil, maka dari itu diperlukan trik mengemudi yang hemat bahan bakar. 

“Tidak perlu menginjak pedal gas terlalu galak, karena rute dalam kota biasanya sering macet dan banyak lampu merah,” ucap Ibrohim. 

Dia juga mengatakan untuk menghindari mesin mengalami ngelitik dan performa menurun karena pemakaian dalam kota perlu sesekali melakukan Italian Tune up. 

“Sesekali bila menjumpai jalan yang lenggang, bisa untuk membuka pedal gas secara penuh dalam beberapa detik untuk menghindari penurunan performa mesin karena terbiasa mengemudi di perkotaan,” ucap Ibrohim.

Jadi, untuk pemakaian mobil dalam kota jenis bahan bakar yang paling cocok adalah mengikuti rekomendasi pabrikan. 

Karena pabrik sudah menentukan jenis bahan bakar yang pas untuk spesifikasi mobil tersebut. (Kompas.com)

BACA JUGA: #TipsPerawatanMotorYamaha Pulang Riding Tahun Baru, Bikers Wajib Lakukan Hal Ini

BACA JUGA: ”Connect with The R Spirit” di Tahun Baru 2023, Yamaha Rilis Warna Baru All New R15 Connected

 

Berita Terkait