6. Gemar olahraga
Para orang 'super kaya' membangun kebiasaan berolahraga supaya tubuh selalu fit sehingga dapat beraktivitas maksimal. Berolahraga juga bisa menjauhkan mereka dari stress berlebihan akibat tekanan sebagai seorang pebisnis.
7. Tidak takut ambil risiko
Tidak ada orang sukses yang berkarakter "follower". Prinsip hidup mereka tidak pernah sekadar "mengalir bersama air." Mereka berani menjadi seorang pemula yang visioner kendati itu memiliki risiko yang tinggi. Mereka selalu terpacu untuk mencari cara terbaru menghadirkan barang atau jasa yang sesuai dengan visi besar mereka.
8. Bangun lebih awal
Ini cocok dengan nasihat para orangtua sedari dulu: mereka yang bangunnya pagi, rezekinya lebih. Para triliuner ini tidak ada yang hobi bangun siang. Mereka selalu bangun subuh setiap hari dan langsung melakukan rutinitas positif. Mulai dari berolahraga, beribadah, meditasi, membaca buku, dan lain sebagainya. (CNBC)
BACA JUGA: Apple Luncurkan iPhone SE 5G dan iPad Air, Kapan Bisa Mulai Bisa Dibeli
BACA JUGA: Yamaha Maret Makin Greget
BACA JUGA: Eps 2, Raja Rokok RI: Inilah Kisah Djie Sam Soe Bermula
TONTON VIDEO MOTIVASI Awas Adu Domba, Satru Mungging Cangklakak