Daftar 192 Izin Usaha Konsesi Kawasan Hutan yang Dicabut KLHK

Jum'at, 07 Januari 2022 10:28 konsesi hutan izin kehutanan HGU perkebunan Presiden Jokowi Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK)
Daftar 192 Izin Usaha Konsesi Kawasan Hutan yang Dicabut KLHK
Daftar 192 Izin Usaha Konsesi Kawasan Hutan yang Dicabut KLHK

Kelima, izin usaha penyediaan sarana wisata alam (IUPSWA)/Ekowisata atau sebelumnya disebut Hak/Izin Pengusahaan Pariwisata Alam merupakan pemanfaatan berupa izin usaha yang diberikan untuk penyediaan fasilitas sarana dan prasarana yang diperlukan dalam kegiatan pariwisata alam pada Kawasan Konservasi.

Daftar SK Izin Konsesi Kawasan Hutan Dicabut Selama Periode September 2015 - Juni 2021  

NO.  NOMOR SK  NAMA PERUSAHAAN/PEMEGANG IZIN  LUAS AREA (Ha)  PROVINSI  

1  840/Kpts-VI/1999 PT. HUTANI SOLA LESTARI   45.990,00  RIAU  

2  SK. 532/Menhut- II/2009  PT. RANTE MARIO  84.040,00  SULBAR  

3  SK. 136/Menhut- II/2006  KOPERASI PUTRA DAYAK JAYA  24.610,00  KALTENG  

4  SK. 25/Menhut-II/2006  PT. SUMBER MAS TIMBER  53.400,00  KALTIM  

5  SK. No. 39/Menhut- II/2009  PT. GLOBAL PATNERS INDONESIA  144.940,00  PAPUA  

6  SK.132/Menhut- II/2006  PT. FORTUNA CIPTA SEJAHTERA  53.960,00  KALTENG 

7  SK.133/Menhut- II/2006  PT. LESTARI DAMAI INDAH TIMBER  10.945,00  KALTENG  

8  SK.802/Kpts-VI/99 PT. BHARA INDUK  47.687,00  RIAU 

9  SK.300/Menhut- II/2008  PT. PERMATA BORNEO ABADI  34.000,00  KALTARA  

10  SK. 217/Menhut-II/2007  PT. LESTARI UNGGUL MAKMUR  10.390,00  RIAU 

Berita Terkait