Tips Menanam Hidroponik Sayuran di Lahan Kecil, Panen Cuan

Senin, 28 Maret 2022 04:03 sayuran hidroponik cara menanam hidroponik UMKM tanaman hidroponik
Tips Menanam Hidroponik Sayuran di Lahan Kecil, Panen Cuan
Tips Menanam Hidroponik Sayuran di Lahan Kecil, Panen Cuan

ILUSTRASI menanam hidroponik (Bisnis.com)

YUKBIZ.COM - Bagi Anda yang hobi berkebun, bisa mencoba menanam tanaman hidroponik di lahan halaman rumah terbatas, bahkan di atas rooftop. 

Sebelum memulai bisnis hidroponik, maka sebaiknya Anda memperhatikan perlengkapan perawatan tanaman, menghitung modal awal yang akan dikeluarkan, dan target pasar. 

Tren gaya hidup sehat dengan mengonsumsi sayuran hijau mulai dikampanyekan selama pandemi. 

Maka tak heran bila bisnis hidroponik menjadi peluang usaha yang menjanjikan. 

Anda bisa mulai berlatih menanam tanaman secara hidroponik dengan harga murah yakni Rp100.000 di aplikasi belanja online, sebelum memulai bisnis tersebut. 

Peralatan set irigasi tanaman hidroponik juga sangat mudah bahkan selang air bisa mencapai 25 meter. 

Ada beberapa media tanam yang bisa coba digunakan hidroponik: 

Gabus atau styrofoam 

Spons 

Kapas 

Rockwool 

Sabut kelapa 

Berita Terkait